SUKSES ASESMEN LAPANGAN (AL) PRODI PPG FITK UIN Sunan Kalijaga Yogyakarta
Program studi Pendidikan Profesi Guru (PPG) Fakultas Ilmu Tarbiyah dan Keguruan UIN Sunan Kalijaga Yogyakarta, atau bisa disingkat Prodi PPG UIN Sunan Kalijaga, telah mengajukan akreditasi ke Lembaga Akreditasi Mandiri Kependidikan (LAMDIK). Proses pengajuan akreditasi telah sampai pada tahap Asesmen Lapangan yang dilakukan oleh Tim Asesor LAMDIK pada tanggal 10-11 Juli 2024. Dalam prosesi AL ....